Lompat ke isi

San Giovanni in Monte, Bologna

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Bagian depan dilihat dari jalan pinggiran

San Giovanni in Monte adalah sebuah gereja Katolik Roma abad ke-15 di Bologna, Italia.

Sejarah[sunting | sunting sumber]

Gereja saat ini bermula dari gereja bundar dari abad ke-5 yang dikenal sebagai Monte Oliveto, secara tradisional dikatakan dibangun oleh Santo Petronius pada 433.[1] Penyebutan tertulis pertama gereja tersebut bermula dari tahun 1045.[2]

Catatan[sunting | sunting sumber]

  1. ^ "The History of the Church in Bologna". Chiesa di Bologna. Diarsipkan dari versi asli tanggal 13 March 2013. Diakses tanggal 4 April 2013. 
  2. ^ "Notizie storiche e artistiche" (dalam bahasa Italian). Parish of San Giovanni in Monte. Diakses tanggal 4 April 2013. 

Koordinat: 44°29′26″N 11°20′55″E / 44.4906°N 11.3486°E / 44.4906; 11.3486