Lompat ke isi

Ryuho Okawa

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Ryuho Okawa
Presiden Partai Realisasi Kebahagiaan
Mulai menjabat
23 Maret 2009
Sebelum
Pendahulu
Jabatan dibentuk
Pengganti
Petahana
Sebelum
Mahaguru Kōfuku-no-Kagaku
Mulai menjabat
6 Oktober 1986
Sebelum
Pendahulu
Jabatan dibentuk
Pengganti
Petahana
Sebelum
Informasi pribadi
Lahir
Takashi Nakagawa (中川 隆)

(1956-07-07)7 Juli 1956
Kawashima, Prefektur Tokushima, Jepang
Meninggal2 Maret 2023(2023-03-02) (umur 66)
Tokyo, Jepang
KewarganegaraanJepang
Alma materUniversitas Tokyo, Universitas New York City
PekerjaanPemimpin agama
Aktivis politik
Situs webhttps://ryuho-okawa.org/
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Ryuho Okawa (大川 隆法; Ōkawa Ryūhō; born Takashi Nakagawa (中川 隆; Nakagawa Takashi), 7 Juli 1956 – 2 Maret 2023) adalah CEO dan pendiri organisasi agama Kōfuku-no-Kagaku dan Partai Realisasi Kebahagiaan di Jepang. Ia juga merupakan dua perusahaan yang berafiliasi dengan organisasi tersebut, Newster Production dan ARI Production.[1]

Organisasinya banyak dikritik sebagai kultus.[2][3][4] Para pengikut agama tersebut memuja Okawa, yang mengklaim sebagai reinkarnasi "El Cantare" dan sejumlah tokoh lainnya, yang meliputi Hermes dan Buddha Gautama.[5]

Referensi[sunting | sunting sumber]

  1. ^ 大川隆法ご紹介 [Profile of Ryuho Okawa]. Happy Science (dalam bahasa Japanese). Japan: IRH Press. 
  2. ^ Musasizi, Simon (21 June 2012). "Clerics call for probe into Happy Science". The Observer. Diarsipkan dari versi asli tanggal 22 December 2015. 
  3. ^ "Happy Science, a new cult offers celebrity guide to heaven". The Jakarta Post. 22 July 2012. Diarsipkan dari versi asli tanggal 25 August 2012. 
  4. ^ Donnelly, Beau (2 November 2015). "Blooming 'Happy Science' religion channels Disney, Gandhi, Jesus and Thatcher". The Age. Diakses tanggal 25 November 2017. 
  5. ^ Kesalahan pengutipan: Tag <ref> tidak sah; tidak ditemukan teks untuk ref bernama nytimes2020

Pranala luar[sunting | sunting sumber]