Lompat ke isi

Gladag, Rogojampi, Banyuwangi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Gladag

Kantor Desa Gladag
Peta lokasi Desa Gladag
Negara Indonesia
ProvinsiJawa Timur
KabupatenBanyuwangi
KecamatanRogojampi
Kode pos
68462
Kode Kemendagri35.10.13.2006
Luas... km²
Jumlah penduduk... jiwa
Kepadatan... jiwa/km²

Gladag adalah sebuah nama desa di wilayah Rogojampi, Kabupaten Banyuwangi, Provinsi Jawa Timur, Indonesia.

Nama desa ini merupakan perubahan bentuk dari Gletakan, yang berarti tiduran/rebahan. Nama itu diberikan oleh Sulung Agung saat beristirahat di daerah ini.[1]

Pembagian wilayah[sunting | sunting sumber]

Desa Gladag terdiri dari 4 dusun, yaitu:

  • Dusun Krajan
  • Dusun Lateng
  • Dusun Susukan Kidul
  • Dusun Susukan Lor

Batas Wilayah[sunting | sunting sumber]

Sebelah Utara: Desa Kadaleman

Sebelah Timur: Desa Gintangan

Sebelah Barat: Desa Bubuk

Sebelah Selatan: Desa Mangir

Referensi[sunting | sunting sumber]

  1. ^ "Pemerintah Desa Gladag - Kabupaten Banyuwangi". Desa Gladag. Diakses tanggal 2024-01-12. 

Pranala luar[sunting | sunting sumber]