Lompat ke isi

53 Eridani

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

53 Eridani (53 Eri) merupakan salah satu bintang di rasi Eridanus. 53 Eridani tergolong bintang dengan kelas K2IIIb dan magnitudo +3.86. Bintang ini berada pada jarak 109 tahun cahaya dari Bumi.

Etimologi[sunting | sunting sumber]

Kadang-kadang bintang ini disebut dengan nama tradisionalnya, yaitu Sceptrum (bahasa Latin yang berarti "tongkat lambang kekuasaan"). Nama lainnya untuk bintang ini adalah:

nama lain asal bahasa arti
天園九 / Tiānyuánjiǔ China bintang ketujuh pada rasi Kebun Buah di Langit[1]

Selain rasi Eridanus, bintang ini juga merupakan anggota dari rasi atau asterisma berikut:

nama rasi / asterisma asal arti anggota lainnya
Sceptrum Brandenburgicum Latin tongkat kekuasaan di Brandenburg tidak ada

Referensi[sunting | sunting sumber]

  1. ^ salah satu rasi bintang menurut bangsa Cina

Pranala luar[sunting | sunting sumber]