Lompat ke isi

Bilangan aljabar

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
(Dialihkan dari Bilangan Aljabar)

Bilangan aljabar adalah bilangan yang kemungkinan termasuk bilangan kompleks yang merupakan akar dari suatu suku banyak tak-nol hingga satu variabel dengan koefisien bilangan rasional.

Himpunan bilangan aljabar dapat dilambangkan sebagai ,[1] terkadang dilambangkan .[2]

Lihat pula[sunting | sunting sumber]

Rujukan[sunting | sunting sumber]

  1. ^ "Comprehensive List of Algebra Symbols | Math Vault" (dalam bahasa Inggris). 2020-03-25EDT16:23:50-04:00. Diakses tanggal 2021-11-14. 
  2. ^ Weisstein, Eric W. "Algebraic Number". mathworld.wolfram.com (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2021-11-14.